Ok pada kali saya akan memberikan sebuah Tips dalam Solidworks agar pekerjaan kita menjadi lebih cepat, Pernah kita mendengar istilah WRAP dalam solidworks, biasanya digunakan untuk embos atau deboss part, sedangkan kita sendiri belum pernah mencoba salah satu feature ini dengan maksimal.
Berikut akan saya berikan ilustrasinya:
1. Pertama buat sketch profile lingkaran atau circle di bidang Top Plane, kemudian di Extrude 50 mm
2. Setelah jadi seperti gambar diatas, buat lagi sketch profile di Front Plane
seperti gambar dibawah, ukurannya bebas proporsional aja.
3. Setelah selesai buat sketch profile seperti gambar diatas, kita close sketch.
4. Klik Sketch 2 yang barusan dibuat trus Klik Wrap Feature : Menu Browser > Insert > Feature > Wrap
akan muncul gambar berikut
untuk pilihan face selectionnya pilih face silindernya, setelah itu tinggal pilih eksekusinya maiu di embos atau debos,.. setelah selesai klik OK.
untuk pilihan yang debos hasilnya seperti ini.
Mudah kan,
Selamat mencoba.. [0_0]
buat yang mau kursus autocad 2D , 3D atau solidworks sampai mahir
hubungi kami di
gnpdesign Course & Design
085693375750
Berikut akan saya berikan ilustrasinya:
1. Pertama buat sketch profile lingkaran atau circle di bidang Top Plane, kemudian di Extrude 50 mm
2. Setelah jadi seperti gambar diatas, buat lagi sketch profile di Front Plane
seperti gambar dibawah, ukurannya bebas proporsional aja.
Front view |
isometric view |
4. Klik Sketch 2 yang barusan dibuat trus Klik Wrap Feature : Menu Browser > Insert > Feature > Wrap
akan muncul gambar berikut
untuk pilihan face selectionnya pilih face silindernya, setelah itu tinggal pilih eksekusinya maiu di embos atau debos,.. setelah selesai klik OK.
untuk pilihan yang debos hasilnya seperti ini.
Mudah kan,
Selamat mencoba.. [0_0]
buat yang mau kursus autocad 2D , 3D atau solidworks sampai mahir
hubungi kami di
gnpdesign Course & Design
085693375750
No comments:
Post a Comment